Malang, malangterkini.id - Mengadakan acara tahlilan itu memerlukan persiapan yang matang lo, termasuk urusan konsumsi. Memilih vendor catering yang tepat di Malang itu bisa menjadi salah satu hal yang membantu kelancaran acara saudara. Catering yang berpengalaman dan memiliki reputasi baik itu pasti akan memastikan hidangan yang disajikan lezat, higienis, dan sesuai dengan kebutuhan lo. Di artikel kali ini kami akan membahas tentang 10 rekomendasi vendor catering untuk tahlilan di Malang. Mari kita bahas lebih lanjut.
Kenapa Sih Harus Menggunakan Vendor Catering Untuk Tahlilan?
Menghemat Waktu Dan Tenaga
Alasan yang pertama yaitu karena menghemat waktu dan tenaga ya. Jadi bayangkan saja, saudara itu harus menyiapkan puluhan atau bahkan ratusan porsi hidangan di tengah suasana duka. Belum lagi urusan belanja bahan, memasak, sampai proses penyajiannya. Dengan menggunakan catering berarti saudara itu tidak perlu pusing memikirkan semua itu. Waktu dan tenaga yang seharusnya habis untuk dapur bisa dialihkan untuk fokus pada acara tahlilan itu sendiri dan menerima tamu yang datang.
Kualitas Dan Rasanya Terjamin
Alasan yang kedua yaitu karena kualitas dan rasanya itu terjamin ya. Jadi vendor catering profesional itu sudah memiliki koki berpengalaman dan standar operasional yang ketat lo dalam hal kebersihan dan kualitas bahan. Ini berarti hidangan yang disajikan itu pasti akan lebih terjamin rasa dan kehigienisannya. Saudara itu tidak perlu khawatir lagi kalau masakannya itu tidak enak atau porsinya kurang.
Variasi Menunya Lebih Beragam
Alasan yang ketiga yaitu karena variasi menunya itu lebih beragam ya. Jadi biasanya, catering itu menawarkan berbagai pilihan menu yang bisa disesuaikan dengan selera dan anggaran saudara. Dari nasi kotak, prasmanan, hingga aneka lauk pauk dan camilan, saudara itu bisa memilih sesuai kebutuhan. Ini akan memberikan kesan yang lebih baik lo bagi para tamu yang hadir.
Porsinya Tepat Dan Terukur
Alasan yang keempat yaitu karena porsinya itu tepat dan terukur ya. Jadi salah satu tantangan terbesar saat memasak untuk acara besar itu adalah menakar porsinya. Terlalu sedikit khawatir kurang, terlalu banyak jadi mubazir. Vendor catering itu sudah terbiasa lo menghitung porsi yang pas berdasarkan jumlah tamu yang saudara informasikan. Ini akan sangat membantu dalam menghindari pemborosan.
Tips Memilih Vendor Catering Tahlilan
Sesuaikan Dengan Anggaran (Budget)
Tips yang pertama yaitu sesuaikan dengan anggaran ya. Jadi sebelum mencari vendor, putuskan berapa alokasi dana maksimal yang saudara miliki untuk konsumsi. Lalu jangan ragu meminta detail harga per porsi atau per paket, termasuk biaya lain-lain seperti pengiriman atau peralatan makan jika ada. Dan bandingkan penawaran dari beberapa vendor ya untuk mendapatkan harga terbaik dengan kualitas yang sesuai.
Cek Reputasi Dan Pengalaman Dari Vendornya
Tips yang kedua yaitu cek reputasi dan pengalaman dari vendornya ya. Jadi cari testimoni atau ulasan dari pelanggannya yang sebelumnya ya di media sosial, Google Review, atau forum online. Karena pengalaman dari orang lain itu bisa jadi acuan lo. Lalu prioritaskan vendor yang memang memiliki pengalaman menangani acara tahlilan atau acara keluarga besar yang lainnya. Karena mereka itu pasti akan lebih paham seluk-beluknya. Dan tanyakan kepada teman atau kerabat yang sudah pernah menggunakan jasa catering untuk acara serupa. Karena rekomendasi pribadi itu seringkali lebih terpercaya lo.
Perhatikan Kebersihan Dan Higienitasnya
Tips yang ketiga yaitu perhatikan kebersihan dan higienitasnya ya. Jadi pastikan bahwa vendornya itu menerapkan standar kebersihan yang tinggi, mulai dari proses memasak, pengemasan, hingga penyajian. Saudara itu bisa menanyakan sertifikasi atau standar yang mereka miliki. Dan perhatikan bagaimana makanannya dikemas. Kemasannya itu harus rapi, aman, dan higienis.
10 Rekomendasi Vendor Catering Untuk Tahlilan Di Malang
Berikut ini adalah 10 rekomendasi vendor catering untuk tahlilan di Malang:
Catering Nasi Kotak Tumpeng by Zanaya
Lokasinya ada di Jl. Kertosentono no 117 c, Ketawanggede, Kec. Lowokwaru, Kota Malang, Jawa Timur 65144. Nomor Telepon: 088707070777.
Sonokembang Catering Malang
Lokasinya ada di Jalan Bendungan Sigura - Gura V No.32 Sumbersari Kecamatan Lowokwaru 0341) 577 823, Sumbersari, Kec. Lowokwaru, Kota Malang, Jawa Timur 65145. Nomor Telepon: 081249185369.
Catering Malang
Lokasinya ada di Jl. Serayu No.23, Bunulrejo, Kec. Blimbing, Kota Malang, Jawa Timur 65123. Nomor Telepon: 081233325997.
Mamos Catering
Lokasinya ada di Jl. Klayatan 1 No.55e RT04, RW.12, Bandungrejosari, Kec. Sukun, Kota Malang, Jawa Timur 65148. Nomor Telepon: 085730805630.
Blewo Catering
Lokasinya ada di Jl. Perumahan Villa Bukit Tidar Blk. A5 No.57, Merjosari, Kec. Lowokwaru, Kota Malang, Jawa Timur 65144. Nomor Telepon: 085234080347.
Nasi Kotak Malang By Nutribox Catering Malang
Lokasinya ada di Perumahan Royal Atletik Residence, Blok A25, Tasikmadu, Kec. Lowokwaru, Kota Malang, Jawa Timur 65143. Nomor Telepon: 082232139375.
Niki Eco Catering
Lokasinya ada di Jl. Lumajang No.4, Gading Kasri, Kec. Klojen, Kota Malang, Jawa Timur 65115. Nomor Telepon: 081231669483.
Rani's Catering
Lokasinya ada di Perum. Srikandi, Jl. Pamali No.32, Bunulrejo, Kec. Blimbing, Kota Malang, Jawa Timur 65123. Nomor Telepon: 081217205290.
Susan Catering
Lokasinya ada di Jl. Bunga Camalia No.8, Jatimulyo, Kec. Lowokwaru, Kota Malang, Jawa Timur 65141. Nomor Telepon: 085234410006.
Aqiqah Malang Abah Husein
Lokasinya ada di JL.PERUM TAMAN ANGGREK No.23 BLOK C, Boko, Saptorenggo, Kec. Pakis, Kabupaten Malang, Jawa Timur 65154. Nomor Telepon: 081232782008.
TWELVE CATERING MALANG
Lokasinya ada di Jl. Tapak Siring Gg. 5 No.9a, Samaan, Kec. Klojen, Kota Malang, Jawa Timur 65112. Nomor Telepon: 0895384672608.
Catering Kota Malang
Lokasinya ada di Jl. Kresno No.1, Polehan, Kec. Blimbing, Kota Malang, Jawa Timur 65121. Nomor Telepon: 087754733315.
Kesimpulan
Itulah beberapa penjelasan dari kami mengenai 10 rekomendasi vendor catering untuk tahlilan di Malang. Jadi saudara itu bisa mempertimbangkannya terlebih dahulu ya.